Ladies siapa yang tak ingin mendapat perawatan ekstra pada tangan dan
kaki serta kuku? Semua wanita pasti ingin dimanjakan dengan perawatan
menyeluruh mulai dari ujung rambut sampai dengan ujung kaki. Kaki yang
menopang seluruh tubuh patut mendapatkan perhatian ekstra dari ladies
dan perawatan yang tepat pada kaki dimulai dengan pemijatan sangat
dianjurkan untuk dilakukan.
Perawatan dari kaki selanjutnya
selain dari pemijatan bisa dilakukan dengan pedicure. Biarkan area yang
biasanya anda abaikan ini mendapatkan perawatan setidaknya sebulan
sekali. Bahkan kaki pun perlu mendapat perawatan ekstra agar
keindahannya tetap terjaga. Toh siapa Ladies yang tak ingin kecantikan
kaki juga memancarkan keindahannya?
Pedicure bisa dilakukan
dengan diawali dengan berendam mineral. Rendamlah kaki serta kuku kaki
dengan mandi mineral sehingga kulit kering yang meliputi dua area
tersebut mengelupas sempurna. Setelah itu kaki akan semakin memancarkan
keindahannya dengan menambah moisturizer agar kelembapan alaminya tidak
cepat hilang dan kaki terjaga tak sampai dehidrasi karena bantuan
moisturizer ini akan menjaga kelembapan alami dari kulit kaki tak sampai
keluar sehingga kaki tak sampai kering atau dehidrasi.
Rendaman
mineral ini diikuti dengan perawatan kuku dan kutikula. Kuku dirapihkan
secara cermat lalu kutikula juga dirawat. Pilihlah warna cat kuku yang
sempurna mewarnai kuku anda yang cantik setelah dirawat dengan pijatan
pada jari kaki, rendaman mineral untuk kaki dan juga kuku.
Selasa, 28 Januari 2014
Perawatan Kaki Yang Memanjakan
Diposting oleh nobita 'vii' di 05.04
Subscribe to:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar